Baghdad, LiputanIslam.com – Pasukan koalisi anti ISIS pimpinan Amerika Serikat (AS) Rabu (30/12) mengklaim di Ramadi, ibu kota provinsi Anbar, Irak barat yang baru berhasil dibebaskan dari cengkraman ISIS, masih terdapat sekitar 700 teroris anggota ISIS di bagian pusat dan kawasan gerbang timur kota ini. (Baca: Ramadi Bebas Dari Cengkraman ISIS )
Sebagaimana dilansir Reuters, pasukan koalisi itu menambahkan bahwa masih banyak area di bagian pusat Ramadi yang belum dibersihkan dari bom-bom dan bahan peledak yang ditebar oleh kawanan ISIS, sehingga warga yang mengungsi akibat pendudukan kota ini oleh ISIS belum bisa dipulangkan. (mm)
Latest Posts
Liputan Video
English
Popular Tags
Dunia Islam – Berita Islam –Berita Dunia Islam – Konflik Timur Tengah – Timur Tengah Terkini – Berita Islam Terkini – Berita Internasional – Berita Timur Tengah – Berita Iran – Berita Iran Terkini – Iran Terkini – Iran vs AS – Amerika vs Iran – AS vs Iran – Berita Palestina – Berita Palestina Terbaru – Palestina Hari Ini – Palestina Terkini – Palestina Israel – Berita Turki – Turki Terkini – Berita Yaman – Perang Yaman – Perang Suriah– Berita Suriah – Berita Afghanistan – Berita Arab Saudi – Arab Saudi Terkini