Tag: covid-19
-
[Editorial] Iran, Embargo di Tengah Pandemi
LiputanIslam.com –Satu persatu, topeng yang dikenakan Amerika Serikat dan sekutu-sekutunya semakin terbuka lebar. Pandemi Covid-19 betul-betul menjadi ujian bagi ketulusan ... -
Update 12 April: Total Pasien Sembuh Covid-19 Capai 359 Orang
Jakarta, Liputanislam.com– Juru bicara pemerintah untuk penanganan Covid-19, Achmad Yurianto menyampaikan bahwa jumlah pasien terinfeksi virus corona (covid-19) yang dinyatakan ... -
Quraish Shihab: Penolakan Jenazah Covid-19 Tidak Dibenarkan
Jakarta, Liputanislam.com– Cendekiawan Muslim sekaligus Pakar Tafsir Indonesia, KH Quraish Shihab menanggapi soal munculnya penolakan terhadap jenazah korban virus corona ... -
Kabar Baik! 65 Pasien Covid-19 Sembuh di Jawa Timur
Surabaya, Liputanislam.com– Gubernur Jawa Timur (Jatim), Khofifah Indar Parawansa mengatakan sebanyak 65 pasien dinyatakan sembuh dari infeksi virus corona (covid-19) di ... -
Jelang Ramadhan, Pemerintah Diminta Petakan Covid-19 Hingga ke Desa
Surabaya, Liputanislam.com– Rais Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH Miftachul Akhyar meminta pemerintah agar lebih detail memetakan zona penyebaran ... -
Yaman Mulai Terjangkit COVID-19, Gerakan Ansarullah Yaman Nyatakan Siap Melawan
Sanaa, LiputanIslam.com – Pejabat pemerintahan gerakan Ansarullah yang berkuasa di Sanaa, ibu kota Yaman, Jumat, menegaskan kesiapan gerakan ini memberikan ... -
[Editorial] Covid-19, Terorisme, dan Krisis Suriah
LiputanIslam.com –Selalu ada hikmah di balik segala fenomena buruk. Bagi Suriah, pandemi Covid-19 yang saat ini melanda dunia bisa jadi ... -
Zarif: Iran Tak Butuh Derma AS dalam Perang Melawan COVID-19
Teheran, LiputanIslam.com – Menteri Luar Negeri Iran Mohammad Javad Zarif menyatakan bahwa yang dibutuhkan oleh Iran bukanlah derma dari Presiden ... -
[Editorial] Pentingnya Melacak Asal-Usul Covid-19
LiputanIslam.com –Menghadapi pandemi Covid-19 ini, orang-orang kebanyakan hanya terfokus pada dua isu yang pragmatis: kesehatan dan ekonomi. Isu kesehatan diutamakan ... -
PBNU-PP Muhammadiyah: Tak Boleh Tolak Jenazah Pasien Covid-19
Jakarta, Liputanislam.com– Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) dan Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah menyesalkan munculnya penolakan terhadap jenazah pasien virus corona ... -
Otoritas Kependudukan Israel Tangkap 250 Orang Palestina, Termasuk 54 Anak-anak
Tel Aviv,LiputanIslam.com—Pasukan kependudukan Israel terus melanjutkan agresinya dan menangkapi ratusan warga Palestina. Meski tengah dilanda virus pandemi Covid-19, pada Maret ... -
Sudah Hancur Akibat Perang dan Kelaparan, Kini Rakyat Yaman Dihantui ‘Senjata’ Covid-19 Arab Saudi
Sana’a,LiputanIslam.com—Perang Yaman dimulai sejak Maret 2015 lalu dan masih terus berlanjut hingga saat ini. Perang juga telah menghancurkan sistem ... -
Kunci Sembuh dari Covid-19, ini Cerita 4 Pasien Semarang
Semarang, Liputanislam.com– Empat pasien positif virus corona (covid-19) yang dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Wongsonegoro, Semarang telah dinyatakan ... -
Jumlah Pasien COVID-19 Membludak di AS, Iran Salahkan Trump
Teheran, LiputanIslam.com – Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Iran Abbas Mousavi mencemooh slogan ‘America first’ (Amerika pertama) presiden AS Donald ... -
Soal Ibadah Haji, Saudi Minta Umat Tunggu Perkembangan Situasi Wabah Covid-19
Riyadh, LiputanIslam.com – Arab Saudi meminta umat Islam bersabar menunggu sampai ada kejelasan lebih lanjut tentang pandemi virus corona (Covid-19) ... -
MUI Sebut Masjid Dapat Jadi Posko Bantuan Covid-19
Jakarta, Liputanislam.com– Sekretaris Jenderal Majelis Ulama Indonesia (MUI), KH Anwar Abbas mengatakan bahwa masjid dapat dijadikan sebagai pos komando (posko) ... -
Ajudannya Positif Covid-19, Netanyahu Isolasi Diri
Quds, LiputanIslam.com – Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengaku akan mengisolasi diri setelah ajudan dinyatakan positif Corona alias Covid-19. Kantor ... -
[Editorial] Tatanan Dunia Baru Pasca Pandemi
LiputanIslam.com –Akibat pandemi Korona, dunia betul-betul berubah. Virus ini awalnya terdeteksi di China, dan banyak yang menduga bahwa China akan ... -
Nasrallah: Pandemi Covid-19 Bisa Jadi Lebih Berbahaya Daripada Perang Dunia
Beirut, LiputanIslam.com – Sekjen Hizbullah Libanon Sayid Hassan Nasrallah menyatakan dampak pandemi virus Corona (COVID-19) berkemungkinan melampaui perang dunia dan ... -
Pejabat Iran Sebut Dana Pemerintah yang Sempat Beku di Luar Negeri akan Segera Cair
Tehran,LiputanIslam.com—Seorang pejabat Iran mengumumkan pada Jum’at (27/3) lalu, bahwa dana pemerintah Iran yang sempat dibekukan akibat sanksi AS akan segera ... -
MUI Keluarkan Fatwa Prosedur Pengurusan Jenazah Terinfeksi Covid- 19
Jakarta, Liputanislam.com– Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengeluarkan Fatwa MUI Nomor 18 Tahun 2020 terkait pengurusan jenazah muslim yang terinfeksi virus ... -
Ada di Urutan Teratas, Kasus Infeksi Corona di AS Tembus Angka 100.000
Washington, LiputanIslam.com – Jumlah orang yang terinfeksi corona (COVID-19) di Amerika Serikat 9AS) melejit melampaui 100.000 pada hari Jumat (27/3/2020) ... -
Update 27 Maret 2020: Total 1.046 Positif Covid-19, 46 Orang Sembuh
Jakarta, Liputanislam.com– Pemerintah Republik Indonesia melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan Virus Corona (Covid-19) terus melakukan info terbaru (update) terkait jumlah ... -
Tim PCNU Depok Peduli Covid-19 Terus Bergerak Semprotkan Disinfektan
Depok, Liputanislam.com– Berbagai upaya dilakukan pemerintah dan masyarakat Indonesia dalam menghadapi penyebaran wabah virus corona (covid-19). Termasuk juga Pengurus Cabang ... -
Cegah Covid-19, Kemenag Izinkan Gunakan Dana BOS dan BOP
Jakarta, Liputanislam.com– Kementerian Agama (Kemenag) telah menerbitkan surat edaran yang berisi mengizinkan penggunaan dana bantuan operasional sekolah (BOS) dan bantuan ... -
Jumlah Pengidap Corona di AS Lampaui China
Washington,LiputanIslam.com-Untuk kali pertama pasca penyebaran virus Corona di dunia, sebuah negara telah melampaui China dalam hal jumlah warga yang terjangkit ... -
Tangkal Covid-19, UIN Malang Buat Produk Kabut Anti Virus
Malang, Liputanislam.com– Berbagai hal dilakukan Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang dalam upaya mencegah dan menangkal penyebaran virus ... -
Libya Konfirmasi Kasus Covid-19 Pertama Di Tengah Minimnya Fasilitas Kesehatan
Tripoli,LiputanIslam.com—Libya telah mengonfirmasi kasus pertama virus Corona pada Selasa (24/3) kemarin, di tengah kekacauan yang menyebabkan minimnya fasilitas kesehatan. Ketua ... -
Trump Tolak Lockdown di AS
Washington,LiputanIslam.com-Dilansir oleh Guardian, presiden AS memperingatkan soal lockdown jangka panjang atau instruksi untuk berdiam di rumah demi mengontrol virus Corona. ... -
Iran Angkat Lagi Dugaan AS Penyebab Pandemi Covid-19
Teheran, LiputanIslam.com – Kementerian luar negeri (Kemlu) Iran menegaskan kembali sikap negaranya mengenai dugaan bahwa AS berada di balik penyebaran ... -
Mencuci Tangan, Kemewahan yang Tak Bisa Dinikmati Jutaan Warga Yaman
Sanaa,LiputanIslam.com-Mencuci tangan sangat disarankan guna mencegah virus Corona. Namun bagi mayoritas warga Yaman, pekerjaan enteng ini adalah mustahil. Dilansir oleh ... -
Wabah Covid-19, Iran Selidiki Dugaan Serangan Biologis
Teheran, LiputanIslam.com – Para peneliti dan pakar intelijen Iran sedang menyelidiki dugaan wabah Covid-19 di Iran merupakan hasil serangan biologis. ... -
Kakek Renta di Iran Berusia Seabad Sembuh dari Covid-19
Teheran, LiputanIslam.com – Seorang kakek tua renta berusia 101 tahun yang terinfeksi virus COVID-19 dinyatakan sembuh dan dipulangkan dari sebuah ... -
Pandemi Covid-19, Ayatullah Khamenei Tolak Tawaran Bantuan AS
Teheran, LiputanIslam.com – Pemimpin Besar Iran Ayatollah Sayid Ali Khamenei menyatakan negaranya tak percaya kepada tawaran AS untuk pengiriman bantuan ... -
Tak Berikan Masker ke Tahanan Palestina,Israel: Gunakan Kaus Kaki!
Gaza,LiputanIslam.com-Seorang petinggi Hamas meminta agar lembaga-lembaga internasional memberikan bahan disinfektan kepada para tahanan Palestina di penjara-penjara Israel. Menurut kutipan kantor ... -
Presiden Iran Berharap Epidemi Covid-19 Melambat dalam Tiga Minggu
Teheran, LiputanIslam.com – Presiden Iran Hassan Rouhani berharap pembatasan sosial (social distancing ) yang diberlakukan karena epidemi Covid-19 berlanjut sampai ... -
Iran akan Segera Pasarkan Obat Covid-19
Teheran, LiputanIslam.com – Kepala Administrasi Makanan dan Obat-obatan Iran (IFDA) Mohammad Reza Shanehsaz mengumumkan bahwa senyawa obat yang dikembangkan oleh ... -
Sambut Tahun Baru, Rouhani Tegaskan Sanksi AS Gagal Tundukkan Iran
Teheran, LiputanIslam.com – Presiden Iran Hassan Rouhani memastikan sanksi AS, negara yang disebutnya sebagai teroris dunia, tak sanggup menundukkan Iran. ... -
Inggris Minta AS Bekukan Sanksinya Terhadap Iran di Tengah Wabah Covid-19
London, LiputanIslam.com – Duta Besar Republik Islam Iran untuk Inggris Hamid Baeidinejad menyatakan bahwa Majelis Rendah Inggris meminta pemerintah AS ... -
Israel Ancam Denda Jamaah Palestina di Masjid Al-Aqsha
Yerussalem,LiputanIslam.com—Otoritas Kependudukan Israel (IOA) telah mengeluarkan peringatan akan jatuhnya denda bagi orang-orang Palestina yang beribadah di Masjid Al-Aqsha, Yerussalem. Ancaman ... -
Ini Kata Quraish Shihab Terhadap Fatwa MUI Soal Covid-19
Jakarta, Liputanislam.com– Ulama besar sekaligus pakar tafsir Indonesia, Prof. KH Quraish Shihab ikut memberikan tanggapan terhadap adanya fatwa Majelis Ulama ... -
Muncul Pertama Kali Sejak Wabah Corona, Raja Salman Ingatkan “Tahap Lebih Sulit”
Riyadh, LiputanIslam.com – Raja Salman bin Abdulaziz dari Arab Saudi, Kamis (19/3/2020), muncul di depan publik melalui layar televisi untuk ... -
PBNU dan MUI Keluarkan Instruksi Dalam Menghadapi Covid-19
Jakarta, Liputanislam.com– Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) sama-sama mengeluarkan instruksi yang ditujukan kepada masyarakat Indonesia ... -
Soal Covid-19, KH Mustofa Bisri: Jangan Lupakan Ikhtiar Batin
Rembang, Liputanislam.com– Mustasyar Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) sekaligus Pengasuh PondokPesantren Raudlatut Thalibiin Rembang, KH Ahmad Mustofa Bisri (Gus Mus) ... -
Jumlah Korban Jiwa Corona di Italia Lewati Angka 2.000
Roma,LiputanIslam.com-Dinukil dari Associated Press, para pejabat Italia pada hari Senin (16/3) mengumumkan, 349 orang telah meninggal dunia dalam rentang 24 ... -
Ramai Covid-19, Kemenag: Seleksi Petugas Haji Tetap Dilaksanakan
Jakarta, Liputanislam.com– Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama (Kemenag) tetap akan melaksanakan proses seleksi petugas haji pada 18 Maret ... -
Cegah Corona, Dewan Ulama Al-Azhar Bolehkan Peliburan Shalat Jumat dan Jamaah
Kairo, LiputanIslam.com – Dewan Ulama Senior al-Azhar di Kairo, Mesir, merilis fatwa yang membolehkan penghentian atau peliburan shalat jumat dan ... -
BNPB Ajak Ormas Islam Kolaborasi Atasi Ancaman Covid-19
Jakarta, Liputanislam.com– Deputi Bidang Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Lilik Kurniawan mengajak seluruh organisasi keagamaan dan kemasyarakatan (Ormas) Islam ... -
Israel Kirim Dokter Pengidap Corona ke Tengah Tawanan Palestina
Gaza,LiputanIslam.com-Usai terbetiknya kabar bahwa Rezim Zionis mengirim seorang dokter pengidap Corona untuk mengobati para tahanan Palestina di sektor 3 penjara ... -
Menteri Perdagangan Iran Berhasil Sembuh Dari Virus Corona
Tehran,LiputanIslam.com—Menteri Perindustrian, Tambang, dan Bisnis Iran, Reza Rahmani telah dinyatakan sembuh dari virus corona usai mendapatkan perawatan di rumah sakit. ...